Pages

Fitur Baru Pada Edit HTML Blogger 2013

Fitur Baru Pada Edit HTML Blogger 2013 - Seiring berjalannya waktu, Blogger terus berinovasi. Terutama perubahan pada fitur Edit HTML. Tujuannya mungkin untuk memudahkan penggunanya. Apalah daya, sebagian orang mungkin merasa dimanjakan dengan fitur-fitur baru tersebut. Namun sebagian yang lain bisa juga mengatakan, bloger kegatelan nih, bikin bingung aje!! hehe... Bagaimana dengan anda?

Daripada terus bingung yuk kita cari tau perubahan apa saja yang dilakukan blogger pada fitur Edit HTML:
  • Dihilangkannya Expand Template Widget, karena semua tag telah ditampilkan
  • Penambahan tombol Lompat ke Widget / Jump to Widget. Ini untuk memudahkan pengguna untuk memilih widget yang akan diedit.
  • Pratinjau Template kini menyatu dengan Editor
  • Penambahan tombol Kembalikan Perubahan, untuk mengembalikan kode yang telah diedit
  • Menggunakan kode warna-warni, untuk memudahkan dalam pengeditan kode.
  • Penambahan tombol Format Template, untuk menyusun tag dan kode yang ditambahkan.
  • Menggunakan sistem Collapse, untuk menampilkan kode yang disembunyikan klik tanda ► disamping nomor urut
  • Penambahan fungsi Ctrl+Shift+F dan Ctrl+Shift+R

Sip, selesai! Selamat menggunakan fitur-fitur baru Blogger :)
Untuk berlangganan artikel, masukan email anda disini:



0 Comment :

Posting Komentar

Bahasa dapat mencerminkan kepribadian seseorang.
Bagi yang ingin promosi web, blog dan atau mendapatkan backlink dari blog ini, telah disediakan tempat khusus. Klik DISINI

 

Info Olahraga

Info Komputer

Info Blackberry