Pages

Cara Pasang Mini Ikon di samping Judul Posting

Cara Pasang Mini Ikon di samping Judul Posting - Hallo sobat, sambil nunggu final piala FA antara Liverpool vs Chelsea sy mo sharing tutorial ringan buat brother and sister kali aja ada yang lagi nyari cara pasang ikon di samping judul posting.

Bagi yang sedang mendandani blog, mini ikon di samping judul posting ini bs berfungsi sebagai pemanis yang akan menambah daya tarik tersendiri bagi yang melihatnya. Setuju ya? Setuju aja deh, ;p.

Nah berhubung smuanya dah setuju (maksa), maka inilah langkah-langkah membuat mini ikon di samping judul posting seperti yang telah saya ulas di atas tadi:

  • Login ke Blogger
  • Klik Tata Letak/Rancangan.
  • Klik Edit HTML 
  • Centang "Expand Widget Template"
  • Carilah kode: <a expr:href='data:post.url'> dan letakkan script berikut setelahnya kode yang tadi:
<img border='0' src='url gambar ikon anda disini'/>
 Contoh pemasangan:
 <a expr:href='data:post.url'><img border='0' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEitzh_mgchAGTwL7b-RyZE-MhTwOsAQGuJVLxPcOs3EO64APXgn13Ju1V7JDULmlMnN5rvuC44sicGAKIrnQzdBVVtnFoR2uZY26zQRHlmcF9iuhPf6bijXwRqjXqV2xWCe-dlfLe7SruM/s1600/home.gif'/>
  • Isi url berwarna biru dengan url gambar milik sobat
  • Jika sudah, klik simpan dan bila tidak ada salah dalam pemasangan maka judul posting akan terlihat seperti gambar di bawah ini:

Selamat mencoba...
Untuk berlangganan artikel, masukan email anda disini:



0 Comment :

Posting Komentar

Bahasa dapat mencerminkan kepribadian seseorang.
Bagi yang ingin promosi web, blog dan atau mendapatkan backlink dari blog ini, telah disediakan tempat khusus. Klik DISINI

 

Info Olahraga

Info Komputer

Info Blackberry