Pages

Membuat Slide Banner Dengan Mudah

Yang ini adalah salah satu cara untuk membuat banner bergerak/slide menggunakan tool pada sebuah web yaitu gickr.com. Cara ini menurut saya merupakan yang paling mudah dan praktis. Kita tinggal menyiapkan gambar, lalu menguploadnya ke situs tersebut.

Berikut langkah-langkahnya:

1. Siapkan beberapa gambar yang akan dijadikan banner
2. Silahkan buka link berikut: gickr.com
3. Sekarang saatnya kita mengupload gambar dan menyesuaikan ukuran serta kecepatan slide-nya



4. Jika telah sesuai, klik continue
5. Slide Banner anda sudah jadi dan siap di download ke komputer/laptop


6. Jika ingin langsung memasangnya di blog, sobat tinggal copy embed codenya


Hasilnya...
myspace graphic at Gickr
Semoga berguna...
Untuk berlangganan artikel, masukan email anda disini:



1 Comment :

download film mengatakan...

artikel yg cukup bagus dan juga ulasannya cukup bagus dan detail bro karena itu aku suka sekali loe, dan salam kenal dari mico mas, dan juga sekalian bagi teman2 yg suka dengan film terbaru box office,horor,romantis,action,dan anime silakan kunjungi situs nya loe, karena itu gue dapat dari google dan menariknya di update tiap hari filmnya. dan makasi juga untuk admin disini bro sudah berkenan memberikan saya berkomentar loe, keep blogging bro, dan juga makasi ya,thanks gbu

Posting Komentar

Bahasa dapat mencerminkan kepribadian seseorang.
Bagi yang ingin promosi web, blog dan atau mendapatkan backlink dari blog ini, telah disediakan tempat khusus. Klik DISINI

 

Info Olahraga

Info Komputer

Info Blackberry