Pages

Tempat Untuk Mendapatkan Icon / Gambar Berkualitas

Jika membuat postingan rasanya belum lengkap jika tidak menyisipkan gambar / icon (setidaknya ini menurut pendapat sy sendiri ;p). Lalu bagaimana dan dari mana kita mendapatkan gambar atau ikon yang berhubungan dengan artikel yang kita buat?
1. Membuat sendiri dengan media photoshop, corelDRAW dsb.
2. Googling dengan kata kunci artikel yang berhubungan
Cara yang pertama mungkin lebih baik jika anda telah menguasai ilmu menggambar dengan media tersebut karena berhubungan dengan kreatifitas. Namun jika pilihan anda jatuh pada pilihan yang ke 2 mungkin anda perlu mencoba cara ini. Selain lebih efektif karena dalam satu tempat, gambar yang disediakan juga punya kualitas yang baik.

Penasaran dimana nyarinya? Icon Archive jawabannya...

Pada situs Icon Archive terdapat beribu-ribu bahkan berjuta-juta gambar gratis dan dapat langsung dicopy, dengan kategori gambar yang berbeda-beda. Anda juga dapat mendownload icon atau gambar pada website tersebut dengan format .PNG, .ICO, dan .ICNS atau anda dapat langsung copy gambar atau icon tersebut.

Sebagai catatan dalam situs ini disediakan:
  • Gambar atau icon untuk kebutuhan blogger/wordpress.
  • Ukuran yang bervariasi dari 128x128 sampai ukuran terkecil yaitu 16pixel.
  • Kualitas pada Icon Archive bisa dikatakan berkualitas dan memiliki grafik yang baik.
 Contoh gambar pada situs icon archive:

       

Untuk berlangganan artikel, masukan email anda disini:



0 Comment :

Posting Komentar

Bahasa dapat mencerminkan kepribadian seseorang.
Bagi yang ingin promosi web, blog dan atau mendapatkan backlink dari blog ini, telah disediakan tempat khusus. Klik DISINI

 

Info Olahraga

Info Komputer

Info Blackberry