Pages

Pasang Anti Copy Paste (COPAS) Di Blogger

Pasang Anti Copy Paste (COPAS) Di Blogger - Bagi yang tidak ingin artikelnya di copas (copy paste) sama orang lain dan belum mengetahui bagaimana caranya, sobat bisa ikuti langkah berikut. hmm,,, semoga tidak terkesan menggurui ya... ;p

1. Login ke Blogger
2. Klik Rancangan
3. Klik Edit HTML
4. Untuk menghindari kesalahan, klik Download Template Lengkap => centang kotak Expand Template Widget
6. Cari kode <head> (untuk mempermudah pencarian, tekan Ctrl + F)
7. Masukan kode berikut ini persis di bawah kode <head>

<SCRIPT type="text/javascript">
if (typeof document.onselectstart!="undefined")
{document.onselectstart=new Function ("return false");}
else{ document.onmousedown=new Function ("return false");
document.onmouseup=new Function ("return true"); }
</SCRIPT>

8. Simpan Template

Semoga berguna...
Untuk berlangganan artikel, masukan email anda disini:



2 Comment :

Unknown mengatakan...

kode head itu dimana nya sih?

papadiva mengatakan...

Untuk mempermudah pencarian tekan aja ctrl + F. biasanya kode itu ada di bagian paling atas

Posting Komentar

Bahasa dapat mencerminkan kepribadian seseorang.
Bagi yang ingin promosi web, blog dan atau mendapatkan backlink dari blog ini, telah disediakan tempat khusus. Klik DISINI

 

Info Olahraga

Info Komputer

Info Blackberry